Suzuki XL7 hadir dengan tampilan maskulin, tangguh dan berkarakter. Desain modern SUV 7-Seater memberikan kebanggan dan kepercaayan bagi penggunanya. Dilengkapi dengan fitur canggih semakin membuat XL7 menjadi SUV yang luar biasa di kelasnya Efficient K15B, DOHC Mesin generasi terbaru yang mampu memberikan performa lebih bertenaga dengan standardisasi euro4. Platform Heartect mampu meningkatkan fitur keamanan dengan bodi yang lebih ringan dan kokoh serta irit bahan bakar. HILL HOLD CONTROL HHC adalah fitur pembantu atau keamanan pada sistem pengereman saat berada di tanjakan. Dual Airbag mencegah pengemudi & penumpang dari benturan kerasnya…
Read MoreMonth: January 2020
Penyegaran Minor Chance All New Ertiga Edisi 2020
Penyegaran Minor Chance All New Ertiga Edisi 2020 akan di lakukan menyesuaikan dengan kebutuhan dari konsumen Indonesia. Perubahan minor tersebut tentunya akan mempengaruhi harga jual namun tidak banyak, sekitar 4 juta rupiah dari versi sebelumnnya 2019. Dari all New Ertiga GL, GX dan sporty akan di sematkan fitur arm rest pada bangku baris ke dua. Tentunya hal tersebut akan membuat para pemilik ertiga versi minor chance 2020 semakin merasakan kenyamanan lebih. Untuk interior juga di berikan sentuhan perubahan dari yang awalnya hitam menjadi black with wood grain pattern pada versi…
Read More